Jumat, 19 April 2024

Pariwara DPRD Samarinda

Peningkatan PAD di Sektor E-Parking Capai 80 Persen, DPRD Samarinda Ingin Lebih Dimaksimalkan

Sabtu, 30 April 2022 21:8

Anggota Komisi II DPRD Kota Samarinda, Laila Fatihah menegaskan bahwa penyaluran BBM diluar SPBU adalah hal ilegal. (VONIS.ID)

VONIS.ID, SAMARINDA - Penerapan E-Parking yang mulai diterapkan Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda beberapa waktu lalu mulai terlihat hasilnya.

Anggota Komisi II DPRD Samarinda, Laila Fatihah persentase yang didapat para legislatif kenaikan pemasukan kas daerah pernah menyentuh angka 80 persen pertumbuhan.

"Pendapatan E-Parking secara presentase itu kenaikannya hampir 80% jauh sekali tingginya, tetapi sempat menurun karena ada masalah seperti jukirnya tidak aktif," ungkap Laila saat dikonfirmasi, Sabtu (30/4/2022).

Permasalah teknis yang sempat menurunkan angka pendapatan E-Parking itu pun tentu tak bisa didiamkan begitu saja.

"Persoalan ini juga sudah kita beri masukan ke pemkot untuk lebih memperhatikan honor jukir, supaya jukir ini juga pro aktif, semangat untuk menawarkan E-Parking," imbuhnya.

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
Berita terkait
Beritakriminal