Jumat, 22 November 2024

MTQ ke 44 Kaltim Terancam Diboikot, Balikpapan Gunakan Peserta Mutasi

Selasa, 16 Mei 2023 16:19

Suasana gelaran rangkaian Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-44 tingkat Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim)/Foto: ibukotakini.com

VONIS.ID -  Musabaqoh Tilawatil Qur'an atau MTQ Tingkat Provinsi Kalimantan Timur ke 44 diselenggarakan di Kota Balikpapan 15 hingga 21 Mei 2023.

Satu hari setelah acara dibuka, acara rutin tahunan ini mendapat kecaman keras dari 9 peserta terkecuali tuan rumah kontingen Balikpapan.

Kontingen Samarinda memprakasai pertemuan 9 Kabupaten/Kota dengan mengundang perwakilan Kantor Kementerian Agama Kaltim (Kemenag) di Meeting Room Hotel Horison Ultima (Bandara-Balikpapan), Selasa (16/5/2023) pada Pukul 09.00 WTA.

Adapun 9 Kabupaten/Kota yakni:

1. Kota Samarinda

2. Kota Bontang

3. Kab Kukar

4. Kab Kutim

5. Kab Kubar

6. Kab Mahulu

7. Kab PPU

8. Kab Paser

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
Berita terkait
Beritakriminal