Jumat, 22 November 2024

Nasional

10 Gubernur di Indonesia Dengan Harta Kekayaan Fantastis, Gubernur Kaltara Tempati Posisi ke-5

Minggu, 5 Maret 2023 17:42

HARTA KEKAYAAN - Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara), Zainal Arifin Paliwang. Foto: IST

Total harta kekayaan Khofifah mencapai Rp24.795.595.966 pada periodik 2021.

10 Besar Gubernur Memiliki Harta Kekayaan Fantastis:

1. Gubernur Sulawesi Utara: Olly Dondokambey

Olly Dondokambey mempunyai kekayaan secara keseluruhan senilai Rp 223.880.344.788.

2. Gubernur Sumatera Selatan: Herman Deru

Berdasar LHKPN yang dilaporkan pada periodik 2021, total kekayaan Herman Deru senilai Rp 40.428.670.919.

3. Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta: Hamengkubuwono X

Menempati posisi ketiga gubernur terkaya di Indonesia, Sri Sultan Hamengkubuwono X tercatat memiliki harta kekayaan total Rp 40.267.336.339.

4. Gubernur Kalimantan Tengah: Sugianto Sabran

Dari data penyampaian/jenis laporan 1 Januari 2022 periodik 2021, Sugianto Sabran memiliki kekayaan dengan total Rp 38.596.510.436.

5. Gubernur Kalimantan Utara: Zainal Arifin Paliwang

Berdasar LHKPN tanggal penyampaian/jenis laporan 29 Maret 2022 periodik 2021, Zainal Airifin mempunyai kekayaan dengan nilai Rp 37.240.328.617.

6. Gubernur Papua: Lukas Enembe

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
Beritakriminal