Sabtu, 23 November 2024

Advertorial Diskominfo Kaltim

BPSDM Kaltim Gelar Pelatihan Camat di Kaltim, Diharapkan Beri Pelayanan Profesional dan Humanis

Kamis, 16 Juni 2022 16:50

Suasana para camat se-Kaltim saat mengikuti pelatihan kompetensi oleh BPSDM Kaltim

VONIS.ID, SAMARINDA - Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia atau BPSDM Kaltim, gelar kegiatan pengembangan kompetensi Camat se-Kaltim.

Hal itu dilakukan, karena camat menjadi jabatan strategis pemerintah dalam berhubungan langsung dengan masyarakat.

Untuk itu, diharapkan para camat mampu memberikan pelayanan yang profesional, humanis, inovatif dan solutif.

Kegiatan pengembangan camat dengan tema Competency Improvement peran camat sebagai pimpinan perangkat daerah, bagi camat di lingkungan pemerintah kabupaten dan kota se-Kaltim, digelar Rabu (15/6/2022) di Jogkakarta.

Muhammad Kurniawan, Plt Asisten Administrasi Umum Sekprov Kaltim menerangkan kecamatan dan kelurahan merupakan tingkat pemerintahan yang mempunyai peranan penting dalam pelaksanaan pelayanan terhadap masyarakat.

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
Beritakriminal