Sabtu, 22 Februari 2025

Daftar Nama Anggota DPR RI PAW yang Dilantik, Gantikan Sugiono hingga Fadli Zon

Kamis, 6 Februari 2025 16:47

Suasana pelantikan sejumlah anggota DPR PAW Sisa Masa Jabatan 2024-2029/ist

1. Mulyadi dari Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra), Daerah Pemilihan Jawa Barat V, menggantikan Fadli Zon.

2. Jamal Mirdad dari Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra), Daerah Pemilihan Jawa Tengah I, menggantikan Sugiono.

3. Azis Subekti dari Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra), Daerah Pemilihan Jawa Tengah VI, menggantikan Prasetyo Hadi.

4. Bimantoro Wiono dari Partai Gerindra, Daerah Pemilihan Jawa Timur VIII, menggantikan Muhammad Irfan.

5. HT Ibrahim dari Partai Demokrat, Daerah Pemilihan Aceh I, menggantikan Teuku Rifqi Harsya. (*)

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
Berita terkait
Beritakriminal