Senin, 25 November 2024

Update Terkini

Apresiasi Peresmian IPA Sungai Kapih, Fuad Fakhruddin: Pemerintah Juga Harus Hadir Pastikan Langsung Pendistribusian Air

Kamis, 11 November 2021 18:57

WAWANCARA - Ketua Komisi II DPRD Samarinda, Fuad Fakhruddin juga turut memberikan apresiasinya, namun mengharapkan Pemkot Samarinda juga turut serta melakukan pengawasan langsung pendistribusian air bersih/vonis.id

VONIS.ID, SAMARINDA - Pasca diresmikannya Instalasi Pengolahan Air (IPA) Sungai Kapih pada Kamis, 4 November kemarin oleh Wali Kota Samarinda Andi Harun terus menuai apresiasi. 

Tak hanya dari Anggota Komisi III, pasalnya perihal serupa juga diutarakan Ketua Komisi II DPRD Samarinda, Fuad Fakhruddin. 

Kepada awak media, Fuad menuturkan jika pengoperasionalan IPA Sungai Kapih ini harus terus ditingkatkan Perusahaan Daerah Air Minum (Perumdam) Tirta Kencana.

Terlebih untuk pendistribusian air bersih yang sangat terganggu sejak dua tahun terakhir. 

"Jadi harapan kami semua, yang saat ini bermasalah dan kendala suplai air dapat teratasi," kata Fuad, Sabtu (6/11/2021).


Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
Beritakriminal