Jumat, 22 November 2024

Kaltim Update

Kejati Kaltim Digeruduk Mahasiswa, JAMPER Minta Jaksa Turun Tangan Periksa Proyek Jembatan Muara Badak

Selasa, 1 Maret 2022 16:5

JAMPER Kaltim (kiri) saat memberikan laporan dugaan pidana pengerjaan proyek Jembatan Tanjung Limau, Muara Badak kepada perwakilan Kejati Kaltim (kanan). (VONIS.ID)


JAMPER Kaltim (kiri) saat memberikan laporan dugaan pidana pengerjaan proyek Jembatan Tanjung Limau, Muara Badak kepada perwakilan Kejati Kaltim (kanan). (VONIS.ID)


Aspirasi itu pun ditindaklanjuti Kejati Kaltim dengan tetap mengumpulkan sejumlah informasi sesuai fakta di lapangan.

Diketahui jembatan bermaterial kayu dengan rangka baja tersebut menerima anggaran pemeliharaan senilai Rp 1 Miliar dengan anggaran perubahan medio 2021.

Kendati demikian, kata Kasi Penkum Kejati Kaltim, Toni Yuswanto yang menjumpai para mahasiswa tindakan akan segera dilakukan namun masih dalam bentuk pengumpulan informasi awal.

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
Berita terkait
Beritakriminal