Setelah itu, anggota DPR dipersilakan memberi pertanyaan kepada calon panglima TNI Yudo Margono.
Terakhir, Komisi I DPR akan mengambil keputusan atas uji kepatutan dan kelayakan Yudo.
"Tahap verifikasi calon terus dilanjutkan RDPU penyampaian visi misi calon dilanjutkan pengambilan keputusan oleh Komisi I DPR," kata dia.
"Ya (fit and proper test), istilahnya penyampaian visi misi calon panglima terus pemberian persetujuan," kata Arwani.
(redaksi)