Jumat, 22 November 2024

Tanya Jawab Hakim-Sambo soal CCTV Km 50, Simak Detailnya

Sabtu, 14 Januari 2023 23:5

FERDY SAMBO DALAM SIDANG - Ferdy Sambo saat hadir dalam persidangan/ Foto: FIN.CO

VONIS.ID - Cerita mengenai peristiwa KM 50 yang tewaskan enam orang laskar FPI pada 7 Desember 2020 sempat menjadi tanya jawab antara hakim dan Mantan Kadiv Propam Polri, Ferdy Sambo

Ini terjadi saat Sambo menjadi saksi mahkota dengan terdakwa Hendra Kurniawan, Agus Nurpatria dan Arif Rachman Arifin pada 5 Januari 2023 lalu. 

Saat itu, Hakim menanyakan ke Sambo mengenai sosok AKBP Ary Cahya alias Acay yang dihubungi Sambo dalam kasus pembunuhan Brigadir J.

Lalu Sambo menjelaskan jika Acay bekas anak buahnya yang sudah sering menangani beberapa kasus terkait CCTV.

Bagaimana tanya jawab hakim - Sambo soal CCTV KM 50 itu?

Ferdy Sambo: Saya sampaikan ke Karo Provost waktu itu, bang tolong bawa saksi ini untuk diperiksa di Provost pemeriksaan awal. Kemudian Pak Kombes Susanto untuk mendampingi pelaksanaan autopsi. Kemudian untuk karo paminal waktu itu Pak Hendra saya sampaikan tolong cek cctv  

Hakim: CCTV yang mana yang saudara untuk dilakukan pengecekan?  

Ferdy Sambo: Secara spesifik tidak saya sampaikan

Hakim: Apakah yang di dalam rumah, tapi di dalam rumah sudah saudara katakan tidak, sudah rusak. Jadi yang mana ini yang saudara mintaklan kepada hendra

Ferdy Sambo: di sekitar TKP

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
Berita terkait
Beritakriminal