Dalam kasus ini, sebanyak lima orang ditetapkan sebagai tersangka pemberi suap dan empat orang tersangka sebagai penerima suap.
Kedelapan tersangka itu adalah sebagai berikut:
- Sekdis Dinas PUPR Kab. Bogor Maulana Adam
- Kasubid Kas Daerah BPKAD Kab. Bogor Ihsan Ayatullah
- PPK pada Dinas PUPR Kab. Bogor Rizki Taufik
- Anthon Merdiansyah selaku Pegawai BPK Perwakilan Jawa Barat/ Kasub Auditorat Jabar III/ Pengendali Teknis.
- Arko Mulawan selaku pegawai BPK Perwakilan Jawa Barat/Ketua Tim Audit Interim Kab. Bogor.
- Hendra Nur Rahmatullah Karwita selaku pegawai BPK Perwakilan Jawa Barat/Pemeriksa.
- Gerri Ginajar Trie Rahmatullah selaku pegawai BPK Perwakilan Jawa Barat/ Pemeriksa.
(*)