Senin, 6 Mei 2024

Bendum PBNU Sebut Nama Haji Isam Usai Diperiksa KPK

Minggu, 5 Juni 2022 23:36

TERSENYUM - Bendahara Umum (Bendum) Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Mardani H Maming/ Foto: PT Batu Licin Enam Sembilan

Terkait Perkara di Kabupaten Tanah Bumbu

Dikutip dari sumber yang sama, ada sumber KPK yang memberikan sedikit bocoran. Dia mengatakan penyelidikan yang dimaksud adalah dugaan perkara korupsi di Kabupaten Tanah Bumbu.

"(Terkait) Tanah Bumbu," ucap sumber itu, Minggu (5/6/2022).

Sejauh ini belum ada penjelasan lebih detail, tetapi dari bisik-bisik sumber itu diduga bila penyelidikan ini terkait dengan perizinan tambang di Tanah bumbu.

Di sisi lain diketahui bila Mardani H Maming sebelum menjadi Bendum PBNU merupakan Bupati Tanah Bumbu dua periode lamanya, yaitu 2010-2015 dan 2016-2018.

(redaksi)

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
Beritakriminal