Senin, 25 November 2024

Berita Nasional Trending

Menpora Dito Ariotedjo Dibidik KPK, 5 Aset Berstatus Hadiah Senilai Rp 162 M Dipersoalkan

Kamis, 20 Juli 2023 15:55

KONFRENSI PERS - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Ario Bimo Nandito Ariotedjo atau Dito Ariotedjo menyampaikan keterangannya kepada awak media usai dilantik di Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin (3/4/2023). (BPMI Setpres)

VONIS.ID - Menpora Dito Ariotedjo menuai sorotan terkait harta berlabel hadiah senilai Rp 162 miliar yang terdapat dalam Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) miliknya. 

Deputi Pencegahan KPK Pahala Nainggolan mengaku laporan harta kekayaan Dito tengah dipelajari KPK.

"Kalau kirim LHKPN tidak lampirkan bukti. Jadi kalau perlu kita bisa minta kirim bukti pendukung. Kan diisiannya nomor sertifikat dan lain-lain tapi nggak perlu dilampirkan waktu lapor," ujar Pahala Nainggolan, dikutip dari detik.com.

Dalam LHKPN milik Dito, hartanya mencapai Rp 282 miliar. Namun, ada lima aset yang berstatus hadiah, terdiri dari empat rumah dan satu mobil, senilai Rp 162 miliar.

Dito mengaku, harta berlabel hadiah merupakan hasil pemberian dari orang tua pihak istri.

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
Beritakriminal