Minggu, 19 Mei 2024

Parlementaria Samarinda 2023

Momentum Hari Perempuan Sedunia, DPRD Samarinda Dorong Pemerintah Sukseskan Program KB

Jumat, 17 Maret 2023 13:21

WAWANCARA - Ketua Komisi IV DPRD Samarinda, Sri Puji Astuti mengharapkan adanya perhatian serius pemerintah di sektor kesehatan dan kemiskinan masyarakat selama pandemi Covid-19/vonis.id

Sri Puji Astuti menyampaikan terima kasih dengan dilaksanakannya kegiatan ini dan sangat menyambut baik kegiatan yang dilaksanakan puskesmas makroman. 

Pemerintah bertanggung jawab menjamin penyediaan pelayanan KB yang aman dan bermutu sesuai standar profesi dan etik, yang berkelangsungan, dan dapat menjangkau dan terjangkau masyarakat,” tandasnya.

Ia mengharapkan Pemerindah Kota Samarinda selalu mendukung dan berkomitmen bersinergi dan terpadu dari pemangku kepentingan dan mitra kerja untuk menunjang keberhasilan program pembangunan keluarga, kependudukan dan keluarga berencana ( Bangga Kencana) dengan pencanangan pelayanan KB awal tahun 2023.

Hal ini sesuai dengan Undang-Undang Nomor 52 tahun 2009 tentang Perkembangan Kependudukan yang isinyabahwa Kebijakan KB dilaksanakan untuk membantu calon atau pasangan suami istri dalam mengambil keputusan dan mewujudkan hak reproduksi secara bertanggung jawab. (*)

 

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
Beritakriminal